Dalam beberapa tahun terakhir para ilmuwan melakukan penelitian untuk menghasilkan mammonth hidup dengan cara mengumpulkan DNA mammoth beku dan menggabungkannya dengan DNA gajah. Fosil Amber; Amber merupakan fosil getah pohon. Berbagai jenis pohon, apabila kulit atau batangnya terkupas, pohon tersebut akan mengeluarkan cairan getah.
